Studi Ungkap Bahan Kimia PFAS dapat Sebabkan Masalah Usus hingga Gangguan Ginjal
Bisnis.com, JAKARTA – Sebuah studi baru menunjukkan bahwa paparan PFAS (Per- dan Polyfluoroalkyl Substances) dapat menyebabkan perubahan serius pada saluran pencernaan, yang seiring waktu dapat menurunkan fungsi ginjal hingga 50%.…